Tuhan menjawab doa Daniel bahkan sebelum doanya berakhir, dan Tuhan memberikan kuasa Roh Kudus untuk membimbing 3,000 orang bertaubat pada Hari Pentakosta sebagai hasil doa. Dengan cara yang sama, kita perlu sentiasa berdoa bersungguh-sungguh, percaya bahawa semua pekerjaan Tuhan dilaksanakan melalui doa.
Elia sendiri mengalahkan 850 nabi palsu melalui doanya yang ikhlas, dan doa ikhlas Yosua membuat matahari dan bulan berhenti. Seperti yang dapat kita lihat melalui kes-kes ini, melalui doa itulah Tuhan memberi kita kemampuan untuk mengatasi semua rintangan.
“Mintalah, maka akan diberikan kepadamu; carilah, maka kamu akan mendapat; ketoklah, maka pintu akan dibukakan bagimu. Karena setiap orang yang meminta, menerima dan setiap orang yang mencari, mendapat dan setiap orang yang mengetok, baginya pintu dibukakan.”
Matius 7:7-8
Saudara-saudaraku yang kekasih, jikalau hati kita tidak menuduh kita, maka kita mempunyai keberanian percaya untuk mendekati Tuhan, dan apa saja yang kita minta, kita memperolehnya dari pada-Nya, karena kita menuruti segala perintah-Nya dan berbuat apa yang berkenan kepada-Nya.
1 Yohanes 3:21-22
119 Bundang P.O.Box, Bundang-gu, Seongnam-si, Gyeonggi-do, Rep. of KOREA
Tel 031-738-5999 Fax 031-738-5998
Ibu Pejabat: 50, Sunae-ro, Bundang-gu, Seongnam-si, Gyeonggi-do, Rep. of Korea
Gereja Utama: 35, Pangyoyeok-ro, Bundang-gu, Seongnam-si, Gyeonggi-do, Rep. of Korea
ⓒ Persatuan Misi Dunia Gereja Tuhan. Hak cipta terpelihara. Dasar Privasi